5 Manfaat Buah Sirsak Bagi Kesehatan
Asam
manis buah sirsak memang paling nikmat disajikan sebagai jus segar ditambah es
batu. Tinggal di negara tropis seperti Indonesia banyak keuntungan, terutama
mudah memperoleh buah sirsak segar dengan harga terjangkau. Manfaat buah sirsak
bagi kesehatan sudah memperlihatkan hasil positif berdasarkan penelitian para
ahli.
Lawan kanker
Daging
buah dan daun sirsak mampu menghambat pertumbuhan sel-sel kanker dengan
efektif. Berdasarkan penelitian, sirsak mengandung bahan aktif 1000 kali lebih
kuat daripada kemoterapi, tak ada efek samping dan tidak mahal. Daging buah dan
daun sirsak mampu menghambat pertumbuhan sel kanker payudara, paru-paru dan
prostat. Buah sirsak bisa disajikan sebagai minuman jus, tanpa tambahan gula.
Sementara daun sirsak harus direbus. Siapkan 10 lembar dan rebus dengan 3
cangkir air hingga mendidih.
Basmi asam urat
Daging
buah dan daun sirsak berguna melawan asam urat. Manfaatnya jelas terasa pada
daun, bahkan kerap digunakan dalam pengobatan alternatif. Siapkan 6-10 lembar
daun sirsak hijau yang agak tua, cuci bersih dan rebus dengan 2 gelas air
hingga mendidih. Minum dua kali, pagi dan malam. Ini manfaat buah sirsak bagi
kesehatan yang masih belum disadari sebagian besar masyarakat Indonesia.
Usir nyeri punggung
Semua
orang berpotensi terkena nyeri punggung sewaktu berolahraga, bagaimana cara
mengatasinya? Daripada membeli obat medis yang mungkin berefek samping bagi
kesehatan, coba saja makan daging buah sirsak dan minum air daun sirsak.
Siapkan 20 lembar daun, rebus bersama 5 gelas air hingga mendidih.
Cegah diabetes
Batas
gula darah yang normal sekitar 70-120 mg, bila melebihi batas itu maka rentan
mengalami diabates. Kandungan nutrisi daging buah dan daun sirsak sudah
terbukti menstabilkan kadar gula darah hingga normal. Daging buah bisa
disajikan sebagai jus, tentu tanpa gula, sedangkan daun bisa direbus seperti
teh. Bila ingin manfaat lebih, makan buah dan minum daun sirsak setiap hari.
Usir rematik
Manfaat
buah sirsak bagi kesehatan yaitu mengusir rematik. Penyakit ini kerap
menghampiri para manula, memberi rasa sakit yang luar biasa. Selain mengonsumsi
daging buah sirsak, manfaatkan pula daunnya. Siapkan 10 lembar daun, tumbuk
hingga halus dan oleskan ke bagian tubuh yang terinfeksi eksim dan arthritis
dua kali sehari secara teratur.
Melawan
kanker, membasmi asam urat, mencegah diabetes, mengusir nyeri punggung dan
rematik merupakan manfaat buah sirsak bagi kesehatan. Tak hanya mengonsumsi
daging buahnya saja, buatlah ramuan teh memakai daun sirsak. Silahkan mencoba!